Home > Artikel > Macam Macam Hadiah Door Prize

Macam Macam Hadiah Door Prize

Macam Macam Hadiah Door Prize. Ketika ada event, pertandingan, perlombaan, ataupun acara yang lainnya, terkadang membuat hadiah sebagai Juara I, Juara II, Juara III, hanya memberikan piagam penghargaan atau medali saja. Namun ada baiknya jika ditambahkan dengan hadiah pelengkap yaitu DOOR PRIZE. Dimana seringkali ditambahkan ketika sedang mengadakan acara-cara tertentu.

Arti kata door prize yang umum dalam bahasa Indonesia adalah : karcis berhadiah.

Namun dikarenakan memakai bahasa Inggris dan coba di artikan secara terpisah : door adalah pintu, sedagkan prize adalah hadiah, maka artinya adalah : pintu hadiah atau kalau dibalik jadi hadiah pintu 😀

Maklum sekarang Admin sedang kepingin bercanda sedikit, supaya fresh hehe.

Biasanya hadiah door prize dikemas atau dibungkus dengan memakai kertas kado atau sejenisnya, lalu dibentuk sedemikian cantik dan menarik juga ditambahkan pita yang melingkar atau melintang segi empat. Asumsi panitia acara menambahkan door prize adalah, supaya acara yang diadakan akan semakin meriah dan menambah ramai suasana juga penuh warna.

Macam Macam Hadiah DoorPrize - Dedy Akas Website
Macam Macam Hadiah DoorPrize – Dedy Akas Website

BERIKUT ADALAH MACAM-MACAM HADIAH DOOR PRIZE

  1. Laptop : Walaupun harganya cukup mahal, namun biasanya bagi perusahaan-perusahaan yang sukses tidak akan sungkan untuk menambahkan laptop ini sebagai tambahan hadiah door prize.
  2. Jam Tangan : Merupakan suatu benda yang bisa dipakai kemanapun pergi bahkan sangat diperlukan, oleh karena itu tidak jarang jam tangan ditambahkan untuk memperbanyak jumlah hadiah door prize.
  3. Tas : Yang memiliki multi fungsi, bisa untuk menyimpan berkas atau file, namun bisa juga untuk menyimpan kebutuhan lainnya sebagai pelengkap di perjalanan. Melihat fungsinya yang sudah tidak diragukan lagi, maka tas merupakan salah satu barang idola, yang sering digunakan sebagai door prize.
  4. Sepatu : Walaupun posisinya ada di bawah, namun sangat menarik minat panitia acara atau lomba, untuk menambah item ini.
  5. Kaos : Dengan harga yang bervariasi, dapat memudahkan panitia mencari harga yang murah sampai dengan harga yang mahal, tergantung dari masing-masing budget yang ada.
  6. Haduk : Ini adalah sebagai alternative jika sedang kekurangan dana, dapat ditambahan untuk memperbanyak items dari door prize tersebut, keuntungan bagi panitia event adalah harganya yang relative murah dan sangat mudah untuk didapatkan.

Noted : Bagi yang sudah berkunjung silahkan ditambahkan ya!!!

Dari 6 macam hadiah door prize yang biasanya sering dipakai untuk acara-cara biasa, namun biasanya ketika ada acara yang luar biasa, panitia tidak akan sungkan-sungkan untuk membeli motor atau-pun mobil sebagai hadiah door prize, namun biasanya hal-hal demikian datangnya dari SPONSOR.

Untuk panitia yang handal dalam mengadakan acara, jauh sebelum hari H, akan mencari-cari sponsor melalui proposal acara, event, perlombaan ataupun pertandingan. Dengan berharap akan ada panitia yang mau memberikan sponsor.

Macam Macam Hadiah Door Prize - Dedy Akas Website

Sebenarnya selain doorprize ada banyak hadiah-hadiah hiburan lainnya seperti :

  1. Voucher (Makan-makan / Menginap)
  2. Tiket Jalan-Jalan
  3. Uang Tunai
  4. Dan lain-lain.

Sebuah acara bisa dibilang sukses apabila :

  1. Memiliki peserta yang banyak
  2. Memiliki hadiah yang banyak
  3. Memiliki bermacam-macam door pize

Yang terakhir jangan lupa, fee, honor transport panitia pendukung yang diberikan secara adil. Karena jika diberikan secara adil, maka bukan tidak mungkin untuk next acara akan menjadi lebih meriah lagi, dan lebih banyak memberikan macam macam hadiah door prize dan sponsor.

Baca Juga : 

Persiapan Acara Ulang Tahun Anak Saya

Antara Lomba 17 Agustus Dengan Asal Usul Lomba Panjat Pinang

Perayaan 17 Agustus Yang Unik

Macam Macam Lomba 17 Agustus

Tujus Belas Agustus Tahun Empat Lima

Kumpulan Lomba-Lomba 17 Agustus

Demikianlah artikel tentang : Macam Macam Hadiah Door Prize, semoga setiap acara yang diadakan selalu meriah. Amiin…

Happy Blogging!!!

Semoga bermanfaat dan terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel di Dedy Akas Website.

Silahkan Share Artikel Ini:

About Dedy Akas

Orangnya biasa saja, menerima apa adanya, akan tetapi kritis ketika berusaha. Silahkan Bookmark this page (Ctrl+D). Website ini mampu loading, walaupun koneksi internet lambat. Jangan lupa untuk memberikan kritik, saran dan komentar. Article and Content Protected by DMCA. Terima kasih telah berkunjung. Salam, Dedy Akas Website

Check Also

Toyota GR 86 - Image by Toyota Astra

Perbandingan Mobil Sedan Sport Toyota GR 86 Baru Dengan Versi Sebelumnya

Banyak masyarakat menunggu kehadiran dari Toyota GR 86 yang sekarang sudah hadir di tengah-tengah masyarakat. …

42 comments

  1. Yng namanya hadiah door price seuur hidup ga pernah dapet saya mah Kang, mungkin ga hoki kali ya….. untuk dooer prize ? ha,, ha, ha,

    • Hallo Mas Indra…
      Ya wajah ajah… khan gak pernah ikut lomba… hehehe… 😀
      Salam,

      • Cara Bimbingan

        saya maklum mas, hiks hiks

    • biarin kata mang Indra hoki nggak hoki juga, yang penting saya mah nggak perduli dengan macam-macam doorprize yang diulas mang admin diatas itu, saya mah mau maksa bawa ke empat yang berwarna kuning itu ajah ah

      • Hallo Mang Lembu…
        Silahkan bawa sekaligus, itu juga kalau kuat… hehe…

  2. bagus juga klo pengunjung blognya mas Dedy dapet doorprize 🙂
    itu yg baju kuning apa doorprize juga?

    • Hallo WongCrewChild…
      Hehe… Doorprize khan buat pertandingan, blog saya buat pertandingan apa ya?
      Silahkan Mas, print-out seukuran pintu lemari.. hehe :
      Salam,

  3. cuma berharap yg baju kuning berjejer itu jadi doorprize juga hehehe

    • Hallo Mas Indra…
      Silahkan pesan dulu Mas… kebetulan sudah banyak yang inden doorprize yang baju kuning hehe…
      Salam,

  4. Belum pernah dapat yang namanya doorprice padahal suka diadakan diperumahan lagian nggak suka nunggunya mas berjubel jubel yang datang

    • Hallo Mas Dwi…
      Iya Mas, memang kalau doorprize hadiahnya dibungkus kado (tidak terlihat), jadi bikin orang penasaran menunggu hadiah sampai berjubel…
      Salam,

  5. Defi Purnama

    Hadiah Door Prize memang menarik dan memberikan kesan tersendiri ya mas Dedy. Tapi sayangnya saya belum pernah dapat yang namanya hadiah Door Prize hehe

    • Hallo Mas Defi Purnama…
      Iya Betul sekali Mas…
      Mungkin memang belum beruntung Mas…
      Barangkali di lain waktu bisa dapat Door Prize…
      Salam,

      • Defi Purnama

        Mudah-mudahan saja mas. Amin 🙂

  6. Cara Bimbingan

    kepingin juga dapat door prize mas, hahaha nak belum pernah nih 😀

    • Hallo Cara Bimbingan…
      Ayo dong Mas dimaksimalkan kalau lagi ada event atau lomba…
      Siapa tahu bisa dapat door prize…
      Salam,

  7. door prize, sangat ditunggu, dan sangat diharapkan untuk mendapatkannya. Karena selain gratis, sepertinya ada kepuasan tersendiri bila mendapat door prize

    • Hallo Mas Yadibarus…
      Untuk mendapatkan Door Prize memang sungguh asik yah… karena Door Prize bisa untuk diberikan kepada para peserta juga, dimana setiap nomor, nama, ataupun karcisnya dikumpulkan lalu di undi…. kalau memang beruntung bisa dapat ya…
      Salam,

  8. kalau saya sih sukanya HP heehee

  9. Sali Hayakawa

    Tak kira akan ada kompetisi diwebsite ini,ternyata……… Informasi+pengertian Hadiah. Gua terlalu baper baca judul di G+ kali yah wkwkw. Salam blogger

    • Hallo Sali Hayakawa…
      Oh… gitu ya…
      Gpp khan sekalian bersilaturahmi… hehe
      Salam,

  10. Jadi kepengen ikutan..lumayan hadiahnya..hahaa

    • Hallo Syahransyah…
      Silahkan ikutan Mas…
      Seru banget pastinya… hehe 😀
      Salam,

  11. NYAMUKKURUS | Download Lagu Dan Video Gratis

    lebih ke laptop, kalau saya kang hehe :v

    • Hallo NyamukKurus…
      Sangat masuk akal ya… selain lebih mahal, bisa berfungsi untuk ngeblog dan juga bisa untuk yang lain-lain…
      Salam,

  12. Setyo Gilang Wahyu Anrokhi

    Doorprize yang unik dengan acara yang menarik dan langka, itu bisa jadi dapat sponsor lebih banyak..

    • Hallo Mas Gilang…
      Terima kasih sudah mampir dan atas tambahan idenya…
      Salam,

  13. Nuhan Nahidl

    Nah yang begini nih, yang di sukai ibu-ibu ramah tangga….

    Saya sendiri nggak pernah ikut acara door prize….

    Salam,

  14. Defi Purnama

    Saya tidak pernah mengharap doorprize sama sekali
    Tapi pernah bermimpi
    Memberi hadiah naik haji
    Buat ayah ibu yang kusayangi

    🙂

    • Hallo Mas Defi…
      Semoga mimpinya menjadi kenyataan…
      Amiin… 🙂

  15. yang namanya door prize pasti semua orang suka, apalagi kalo jumlah nominalnya besar, lumayan bisa buat tambahan modal… hehe..

    • Hallo Kang Maman…
      Wah kalau nominalnya besar, pasti yang pada ikut banyak ya…
      Salam,

  16. pernah sekali doang dapat hadiah door prize handphone nokia waktu acara pesta blogger 2008. hehehe…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *